Cara mengetahui IP parangkat dalam satu jaringan

Kali ini ketikanmd akan menulis artikel berkaitan dengan pengalaman pribadi sipenulis, kasusnya saya sama rekan kerja sedang melakukan maintenance jaringan salah satu kendala yang kami hadapi yaitu kebingungan untuk mengatahui ip address perangkat access point hal ini dikarenakan yang melakukan settingan perangkat AP nya karyawan sebelumnya. setelah mencari beberapa cara kami mendapatkan satu cara yang dibilang cara terakhir yaitu menggunakan script setelah menemukan beberapa ip yang statusnya success maka kami coba satu" untuk mengetahui ip perangkat yang kami cari alhasil kami berhasil, tidak perlu banyak cerita langsung saja ke tutorialnya:

Note: disini menggunakan sistem operasi windows.

  1.  pertama buka powershell, dengan cara ketik powershell di pencarian windows

  2. Copykan script berikut ke powershell

Penjelasan:

-simpan perintah ping ke dalam variable $ping

$ping = New-Object System.Net.Networkinformation.Ping

1..254 | % { $ping.send(“192.168.7._$”) | select address, status}

  • 1..254 -> range ip yang akan diping

  • 192.168.7. -> network ip yang akan di ping.


Sesuaikan dengan case yang dilapangan, Semoga bermamfaat walaupun ini bukan cara yang terbaik tapi tidak menutup kemungkinan kita akan membutuhkan.



0 komentar:

Post a Comment

Informasi:
Form komentar ini menggunakan moderasi, setiap komentar yang masuk akan melalui proses pemeriksaan sebelum ditampilkan dalam kolom komentar.

Memasang link dan konten yang mengandung pornografi di komentar tidak akan di tampilkan. Hanya komentar yang membangun dan sesuai topik artikel saja yang akan kami tampilkan.

Mohon maaf atas ketidaknyamanannya.